Cara meningkatkan Traffic Blog

Diposting oleh Unknown on Kamis, 26 November 2009

Sudahkah anda mempunyai blog? Bingung, karena pengunjungnya sedikit? Blog anda sudah bagus, template keren, navigasi blog oke, Tapi kalau pengunjungnya sedikit rasanya ada yang kurang. Berikut tips cara meningkatkan traffic blog untuk anda.

1. Paid advertising
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal saya sangat menyarankan untuk pasang iklan disitus berbayar(Paid advertising online),Seperti pada kumpulblogger.com, klik saya.com, reviewmu.com, Adword atau disitus/blog yang trafficnya sudah tinggi seperti Diena, cosaaranda.

Selain promosi online, Promosi blog secara offline/konvensional(paid advertising offline) juga patut dipertimbangkan, seperti brosur, koran, majalah ,tv,dll.

2. Niche Content
Pilih topik yang benar-benar anda kuasai, sajikan dengan bahasa sendiri agar content terlihat original, usahakan agar mudah dimengerti. Pilihlah topik yang "niche" (bersifat society) Jangan yang bersifat umum.

3. Gratiskan apa yang bisa anda gratiskan
"e-book Gratis", "Free download mp3" , "Lowongan pekerjaan" ,Template blogger gratis" ,"download free blogger template".

4. Daftar blog ke search engine 
Tips ini wajib hukumnya, gunanya agar mesin pencari (google, Yahoo, AOL, Askjev) mudah melakukan index , sehingga blog akan mudah ditemukan oleh mesin pencari.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar